Jumat, 22 Oktober 2010
Jamur
Keterangan
Uraian:
Bahan ajar ini membahas tentang ciri umum jamur, klasifikasi jamur, peranan jamur dalam kehidupan yang dilengkapi dengan contoh gambar, soal latihan, dan evaluasi diri dalam bentuk pilihan ganda.
Bahan ajar dapat dijalankan menggunakan powerpoint 2003 atau 2007 dengan komputer telah terinstal Flash player
Mapel:
Biologi
Standar Kompetensi:
2. Memahami prinsip-prinsip pengelompokkan makhluk hidup
Kompetensi Dasar:
2.4 Mendeskripsikan ciri-ciri dan jenis-jenis jamur berdasarkan hasil pengamatan, percobaan, dan kajian literatur
Indikator Ketuntasan:
1. Menjelaskan ciri-ciri umum Divisio dalam Kingdom Fungi.
2. Menjelaskan dasar pengelompokkan Fungi.
3. Menggambarkan struktur tubuh jamur dari berbagai golongan.
4. Membedakan berbagai golongan jamur berdasarkan ciri-ciri morfolginya.
5. Menyajikan data contoh peran jamur bagi kehidupan.
Kelas:
Kelas X
Semester:
Semester 1,
Selengkapnya Baca Link ke Elearning smansa Dengan User name : siswa01 Password : Siswa01!