Beranda

Sabtu, 26 Maret 2011

Gagalnya Sistem Pendidikan di Asia (Renungan Besar Bagi Indonesia juga)


Label : Sosiologi
Oleh Meredian Alam

Pada edisi 26 Maret 2010, salah satu jurnal sains paling bergengsi di dunia, Science, memuat sebuah artikel singkat berjudul “Asian Test-Score Culture Thwarts Creativity”, yang ditulis oleh William K. Lim dari Universiti Malaysia Sarawak. Dituturkannya bahwa meskipun sejak bertahun-tahun lalu, Selengkapnya